A.
Luas Permukaan Prisma
Mencari luas
permukaan bangun ruang prisma adalah menghitung tiap-tiap luas alas, luas
tutup, dan luas sisi-sisi tegak pada prisma segi-n.
1. Prisma Segitiga
Prisma
segitiga di bawah memiliki ukuran-ukuran sebagai berikut.
Keterangan:
a = alas segitiga pada
sisi alas dan tutup
ts =
tinggi segitiga
t = tinggi prisma
c = sisi miring pada
alas segitiga
Luas permukaan prisma
segitiga adalah jumlahan luas tiap-tiap sisi alas, sisi tutup, dan sisi tegak,
yang dirumuskan dengan:
Luas Permukaan = L alas + Luas tutup + Luas sisi tegak
Luas Permukaan = ( ½ × a
× ts ) + ( ½
× a
× ts ) + (a × t ) + ( ts
× t ) + ( c × t )
Luas Permukaan = (a × ts
) + (a
× t
) + ( ts × t ) + ( c × t )
Luas Permukaan = (a
× ts ) + (a
× t ) + ( ts × t ) + ( c
× t )
|
Atau,
2. Prisma Segi Empat
Prima segi empat
disebut juga balok. Jadi, mencari luas permukaan prisma segi empat sama dengan
mencari luas permukaan pada balok.
3. Prisma Segi Lima
Prisma
segi lima terdiri atas dua buah sisi segi lima dan lima buah sisi tegak.
Sementara itu luas sisi-sisi tegak pada prisma adalah:
Luas sisi tegak = 5 × a × t
Luas
segi lima = 5 × luas segitiga APB
Luas
segi lima = 5 × ½ × a × ts
Jadi, luas permukaan
prisma segitiga diberikan sebagai berikut.
Luas
permukaan = Luas sisi alas + Luas sisi tutup + Luas sisi tegak
Contoh:
Diketahui
prisma tegak ABC.DEF dengan ABC merupakan segitiga sikusiku, siku-siku di A,
dengan AB = 6 cm, AC = 8 cm, dan BC = 10 cm. Jika tinggi prisma 12 cm,
hitunglah luas permukaan prisma.
Penyelesaian:
Luas Permukaan = ( AB
× AC ) + ( AB + AC + BC ) × t
= ( 6 × 8 ) + ( 6 + 8 + 10 ) × 12
= ( 48 ) + ( 24 ) ×
12
= 48 + 288
= 336
cm2
B.
Volume Prisma
Volume
prisma dirumuskan sebagai berikut.
VP
= Lalas × t
Keterangan:
VP
= Volume Prisma
Lalas
= Luas alas Prisma
t
= Tinggi Prisma
Contoh
Penyelesaian
Tinggi Alas Prisma
AD2 = AC2 + CD2
AD2 = 102 + 62
AD2 = 100 + 36
AD2 = 64
AD = 8 cm
Luas Alas Prisma
Sehingga Volume Prisma segitiga
adalah
No comments:
Write komentar